Personil Tni Polri Melakukan Pengawalan Pergeseran Logistik Pemilu 2024 Dari PPK Kec Pamijahan Ke KPU Kab Bogor

    Personil Tni Polri Melakukan Pengawalan Pergeseran Logistik Pemilu 2024 Dari PPK Kec Pamijahan Ke KPU Kab Bogor

    BOGOR - Humas Polsek Cibungbulang - Personil Polsek Cibungbulang Polres Bogor Polres bersama anggota Koramil Cibungbulang lakukan pengamanan dan pengawalan pergeseran logistik pemilu 2024 dari Kantor Sekretariat PPK di Pambudi Luhur Kec. Pamijahan Menuju Gudang Logistik KPU Kabupaten Bogor. Minggu (03/03/2024). 

    Pamwal dilakukan 16 personil Polsek Cibungbulang yang didampingi pihak penyelenggara yaitu anggota PPK dan Panwas Kecamatan Pamijahan. 

    Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos., M.M., menjelaskan kegiatan Pengamanan dan pengawalan terhadap pemberangkatan Logistik Pemilu 2024 dari gudang PPK Kec. Pamijahan ke Gudang Logistik KPU Kab. Bogor. 

    Yang mana personil Polsek Semua nya melekat di kendaraan colt disel sampai ke tempat tujuan akhir yaitu KPU Kab. Bogor, dan alhamdulilah selama diperjalanan situasi Aman dan Lancar. Pungkas Kapolsek 

    #quickwinpresisi #polripresisi #kamihadiruntukmasyarakat #spripim #divisihumaspolri #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogo
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Personil Lalu - Lintas Polsek Cibungbulang...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cibungbulang Gelar Operasi KRYD Gabungan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    Beri Pembinaan Kepada Anak Remaja Terlibat Balapan Liar Kanit Reskim Polsek Cibungbulang Panggil Para Orang Tua / Wali
    Bhabinkamtibmas Hadiri Musdesus Pertanggung Jawaban Realisasi Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa Cimayang Th 2023
    Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Pengurus Dan Wisatawan Objek Wisata Pamijahan Kabupaten Bogor
    Cegah Kemacetan Di Area Perbaikan Jalan, Personil Polsek Cibungbulang Lakukan Pengaturan Di Simpang Cibatok
    Wujud Kepedulian Kapolsek Cibungbulang Bersama Ketua Ranting Bhayangkari Jenguk Pengurus Bhayangkari Yang Baru Melahirkan
    Hadiri Pelantikan Ketua Rt, Bhabinkamtibmas Desa Cimayang Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Cegah Kemacetan Di Area Perbaikan Jalan, Personil Polsek Cibungbulang Lakukan Pengaturan Di Simpang Cibatok
    Urai Kemacetan, Panit Lantas Polsek Cibungbulang Pengaturan Lalulintas Di Simpang Cibatok
    Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Pengurus Dan Wisatawan Objek Wisata Pamijahan Kabupaten Bogor
    Kapolsek Cibungbulang Ungkap Kurang Dari 16 Jam, Kejadian Viral Di Duga Supir Angkot Modus Senggol Mobil Di Bogor
    Personil Polsek Cibungbulang patroli rumah kosong yang tinggal mudik warga Cibungbulang
    Kapolsek Cibungbulang Pimpin Ops Kryd Gabungan Tni Polri Dan PolPP, Amankan Kejahatan Malam Hari
    Cegah Kemacetan Di Area Perbaikan Jalan, Personil Polsek Cibungbulang Lakukan Pengaturan Di Simpang Cibatok
    Polsek Cibungbulang Laksanakan Ops Kryd Gabungan Tni Polri Dan PolPP, Amankan Kejahatan Malam Hari

    Ikuti Kami